Salah satu aneka kuliner siap saji yang baru-baru ini mulai menjadi favorit pencinta kuliner, di Kabupaten Pesisir Selatan, di antaranya 'Mangkuak Badeta'. Tepatnya di Simpang Tabek Pasar Kuok, Kecamatan Batangkapas, kuliner yang satu ini bisa menjadi kudapan yang nikmat bagi pendatang di daerah itu.
Tidak jauh dari kilometer 20 Kota Painan, pondok mungil Tek Epa berada di sebelah kanan dari utara Pesisir Selatan. Pondok itu dijadikan sebagai tempat penjualan sekaligus sebagai tempat produksi usaha kuliner dari keluarga Tek Epa di Batangkapas.
Sumber : https://www.merdeka.com/
Jam Buka:
Wednesday |
6:01AM–6PM |
Thursday |
6:01AM–6PM |
Friday |
6:01AM–6PM |
Saturday |
6:01AM–6PM |
Sunday |
6:01AM–6PM |
Monday |
6:01AM–6PM |
Tuesday |
6:01AM–6PM |
Phone: 0812-6667-7808